Partai Demokrasi Pembaruan / PKK – PDP Karawang Hari Jumat 8 Februari 2008 lalu telah selesai melakukan pemenuhan keseluruhan syarat Verifikasi Partai Politik di Kabupataen Karawang… hal tersebut ditandai dengan penyerahan seluruh persyaratan kepada Pimpinan Kolektif Provinsi PDP Jawabarat…Persyaratan tersebut diantaranya tanda pendaftaran / Registrasi PKK – PDP Karawang ke Kesbang Linmas Pemda Kab. Karawang serta diikuti pendaftaran atau registrasi oleh seluruh PKKc kepada Kecamatan diwilayah masing masing berada.
Seperti diketahui PDP Kab Karawang saat ini dari 30 Kecamatan yang ada… telah terbentuk 24 pengurus PKKc yang sudah ber SK… 2 PKKc sedang dalam proses SK…dan 4 Kecamatan lain sedang dalam pembentukan pengurus…dan diharapkan sekitar bulan Maret depan akan terlengkapi semuanya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar